Open top menu
Jumat, 07 Agustus 2015

                    Activity Diagram Aplikasi Pembelajaran Berbasis Macromedia Flash

Activity diagram mendeskripsikan proses pembelajaran dan aliran kerja teknologi pembelajaran. Diagram ini memperlihatkan aliran dari suatu aktivitas ke aktivitas lainnya dalam suatu sistem. Berikut ini adalah activity diagram teknologi pembelajaran berbasis Macromedia Flash untuk anak prasekolah yang terdiri dari activity diagram pembelajaran pada tabel dan overview activity diagram aplikasi pembelajaran materi pada gambar di bawah ini:




                                                      Gambar Overview Activity Diagram

@elearningyolandaAPB

Referensi yang saya gunakan dalam Activity Diagram ini menggunakan Modul/Buku Salahudin & Rossa

                                                      Pengertian Diagram Aktivitas

Diagram aktivitas atau activity diagram menggambarkan workflow (aliran kerja) atau aktivitas dari sebuah sistem atau proses bisnis. Yang perlu diperhatikan disini adalah bahwa diagram aktivitas menggambarkan aktivitas sistem bukan apa yang dilakukan aktor, jadi aktivitas yang dapat dilakukan
oleh sistem. Diagram aktivitas juga banyak digunakan untuk mendefinisikan hal-hal
berikut:

 rancangan proses bisnis dimana setiap urutan aktivitas yang digambarkan merupakan proses bisnis sistem yang didefinisikan

 urutan atau pengelompokan tampilan dari sistem / user interface dimana setiap aktivitas dianggap memiliki sebuah rancangan antarmuka tampilan

 rancangan pengujian dimana setiap aktivitas dianggap memerlukan sebuah pengujian yang perlu didefinisikan kasus ujinya

Berikut adalah simbol-simbol yang ada pada diagram aktivitas:

                                         Studi Kasus Diagram Aktivitas

Studi kasus diambil dari sistem informasi manajemen perpustakaan seperti pada bab-bab sebelumnya. Berikut adalah diagram aktivitas dari sistem informasi manajemen perpustakaan:




Terimakasih Semoga Bermanfaat ^ ^
Different Themes
Written by Lovely

Aenean quis feugiat elit. Quisque ultricies sollicitudin ante ut venenatis. Nulla dapibus placerat faucibus. Aenean quis leo non neque ultrices scelerisque. Nullam nec vulputate velit. Etiam fermentum turpis at magna tristique interdum.

This is the most recent post.
Posting Lama

0 komentar